PROGRAM SEMESTER 1

PROGRAM SEMESTER 1

            Mata Pelajaran         : IPA
            Kelas                          : VIII
            Semester                   : 1 (satu)
            Tahun Pelajaran      : 2013/2014
A. Perhitungan Minggu per semester
I. Banyaknya Minggu per semester
No
Bulan
Jml. Minggu
1
Juli
2
2
Agustus
5
3
September
4
4
Oktober
5
5
Nopember
5
6
Desember
2
Jumlah
19

      II.Banyaknya Minggu Tidak Efektif
No
Bulan
Kegiatan
Jml. Minggu
1
Juli
-
-
2
Agustus
Hari Raya Iedul Fitri
2
3
Sept
-
-
4
Oktober
UUTS

1
5
Nopem
ber
-
-
6
Desember
PORSENI
-
UU Semester 1
1
Persiapan Pembagian Raport
1
Jumlah
5
      III. Banyaknya Minggu Efektif                   IV. Banyaknya jampelajaran efektif
      = 19  Minggu –  5 Minggu                           = 14 x 4 jampel
      = 14  Minggu                                               =  56  jampel


B. Distribusi Alokasi Waktu

No SK/KD
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Alokasi Waktu
1
Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia

1.1
Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup
4
1.2
Mendeskripsikan tahapan perkembangan manusia
2
1.3
Mendeskripsikan sistem gerak pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan
4
1.4
Mendeskripsikan sistem pencernaan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan
4
1.5
Mendeskripsikan sistem pernapasan pada manusia dan hubungannya       dengan kesehatan
4
1.6
Mendeskripsikan sistem peredaran darah pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan.
4
Ulangan Harian 1
2
2
Memahami sistem dalam kehidupan tumbuhan

2.1
Mengidentifikasikan struktur dan fungsi jaringan tumbuhan.
4
2.2
Mendeskripsikan proses perolehan nutrisi dan transformasi energi pada tumbuhan hijau
4
2.3
Mengidentifikasi macam-macam gerak pada tumbuhan
3
2.4
Mengidentifikasi hama dan penyakit pada organ tumbuhan yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari
2
Ulangan Harian 2
2
3
Menjelaskan konsep partikel materi

3.1
Menjelaskan konsep atom, ion dan molekul
2
3.2
Menghubungkan konsep atom, ion dan molekul dengan produk kimia sehari-hari
2
3.3
Membandingkan molekul unsur dan senyawa
2
Ulangan Harian 3
2
4
Memahami kegunaan bahan kimia dalam kehidupan

4.1
Mencari informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia
2
4.2
Mengkomunikasikan informasi tentang kegunaan dan efek samping bahan kimia
2
4.3
Mendeskripsikan bahan kimia alami dan bahan kimia buatan dalam kemasan yang terdapat dalam bahan makanan
4
4.4
Mendeskripsikan sifat/pengaruh zat adiktif dan psikotropika
2
4.5
Menghindarkan diri dari pengaruh zat adiktif dan psikotropika
2
Ulangan Harian 4
2
Ulangan Akhir Semester 1
2
Jumlah Jam Pelajaran
63